Saturday, April 8, 2023

Pengolahan dan Penyajian Data

Nama    : Muhammad Ardian Satya Nugraha

NIM      : 12211370

Kelas     : Aplikasi Komputer Statistik 01

Dosen    : Septia Lutfi, S.Kom., M.Kom.


Pengolahan dan Penyajian Data Dengan SPSS 


    Statistik deskripsi lebih berhubungan dengan pengumpulan data dan peringkasan data, serta penyajian hasil peringkasan tersebut. Data-data statistik yang bisa diperoleh dari hasil sensus, survei, atau pengamatan lainnya umumnya masih acak, "mentah" dan tidak terorganisisr dengan baik (raw data). Data-data tersebut harus diringkas dengan baik dan teratur, baik dalam bentuk tabel atau presentasi grafis, sebagai dasar untuk berbagai pengambilan keputusan (Statistik Inferensial).

      Untuk mendapatkan gambaran yang lebih jelas tentang data, selain dengan tabel dan diagram, masih diperlukan ukuran-ukuran lain yang merupakan wakil dari data tersebut. Ukuran yang dimaksudkan dapat berupa :

    - Ukuran Pemusatan (Rata-Rata Hitung atau Mean, Median dan Modus)
    - Ukuran Letak (Quartil dan Persentil)
    - Ukuran Penyimpangan/Penyebaran (Range, Ragam, Simpangan Baku dan Galat Baku
    - Skewness adalah tingkat kemiringan
    - Kurtosis adalah tingkat keruncingan


Berikut adalah contoh soal teori mengenai pengolahan dan penyajian data :


Berikut adalah contoh soal praktik mengenai pengolahan dan penyajian data :




Untuk pembahasan soal di atas, dapat melihat video ini :



Sekian dari blog saya hari ini, semoga bermanfaat!!! Sampai jumpa di postingan selanjutnya!!!

No comments:

Post a Comment

UAS Aplikom Statistik

Nama      : Muhammad Ardian Satya Nugraha NIM        : 12211370 Kelas      : Aplikasi Komputer Statistik 01 Dosen     : Septia Lutfi, S.Kom....